Kado Kebaikan Anak Pejuang Sembuh Bersama Beby Tsabina, pada kesempatan kali ini rumah singgah sahabat ayah sarah mendapatkan kunjungan dari ka Beby Tsabina untuk menyerahkan simbolis hasil donasi.
Kategori: Donasi
Bakti Sosial dari Kementrian Keuangan
pada Hari kamis, 26 Oktober 2023 . Yang di adakan pada sore hari menjelang magrib, perwakilan dari kementrian keungan meluangkan waktunya untuk bertemu anak dampingan.