Klara pernah mengeluh kenapa aku ini suka berdoa, aku anak baik-baik tapi aku sakit sedih saat sang ibu mendengar Buah hatinya berkata demikian, Ibu Adina pun terus menurus berupaya menguatkan sang buah hati.
Klara Laufra pejuang Kebocoran Jantung berusia 11 tahun asal Nusa Tenggara Timur.
Berawal mula dari Klara pucat, lemas, mudah lelah dan tidak nafsu makan membuat sang ibu khawatir, ditambah persendian Klara pun lemah, dan terdapat sedikit bengkak pada kaki klara.
Setelahnya ibu membawa Klara ke puskesmas setempat dan dirujuk ke rumah sakit daerah, dan di lakukan rekam jantung, rontgen dan pemeriksaan lainnya, lalu dilanjut dirujuk ke rumah sakit swasta dan lakukan ct scan dengan hasil jantung katup nya ditemukan adanya lubang/ kebocoran, dan dirujuk lagi ke rumah sakit jantung harapan kita Jakarta.
Klara pun butuh Operasi penutupan Katup karena jika tidak cairan akan menyebar ke organ tubuh lain dan dapat membahayakan nyawa Klara!!
Perasaan Ibu pun sedih, bingung, apalagi harus dirujuk ke Jakarta yang sangat jauh dari kampung halaman ditambah kondisi klara yang seiring waktu menurun, biarpun dokter memberikan obat namun klara tetap butuh operasi. Tak hanya itu Ibu pun juga memikirkan biaya ditambah ia hanya berjuang seorang diri karena ayah Klara sudah tutup usia pada tahun 2018.
Klara itu kehilangan percaya dirinya sehingga saya sebagai ibu terus menerus membangun percaya dirinya saya harus sanggupkan dia kuatkan klara, kalau orang lain bisa sembuh kenapa kita tidak-Ibu Klara
Ibu klara sebagai kepala keluarga bekerja di kantin sekolah menitip pisang goreng dan bantu bersih-bersih sekolah dengan penghasilan 50rb perhari, itupun beliau dapatkan dari kemurahan hati sekolah tersebut. Namun dengan keadaan harus mendampingi pengobatan Klara, kini Ibu hanya fokus menemani perjuangan Klara.
Harapan ibu dengan berangkat jauh dari NTT ke Jakarta hanya untuk Klara bisa segera sembuh, melakukan pengobatannya dengan baik dan lancar, dan dapat kembali ke kampung halaman dengan sehat
#SahabatBaik, penyakit Rasya tidak bisa disepelekan. Semakin diabaikan semakin membahayakan nyawa Klara. Yuk bantu ringankan beban orang tuanya agar Rasya bisa terus berobat dan menjalani kemoterapi dengan cara :
Terima kasih #SahabatBaik.
Belum ada Fundraiser
Menanti doa-doa orang baik